Dodol, salah seorang Technical Support baru saja diomeli habis-habisan oleh bosnya. Melihat itu, Bejo pun prihatin dan bertanya.
Bejo: “Bro, kenapa tadi bos marah-marah ke loe?”
Dodol: “Tadi dia nanya ke gue lewat YM, gimana cara aktifin Stickey keys.”
Bejo: “Lah, terus? Emangnya loe jawab apa?”
Dodol: “Yaa, gue ketik aja ‘Press the shift 5x’.”
[Keterangan: Si bos orang bule.]
Bejo: “Lah, terus, kenapa dia sampe marah-marah hebat begitu?”
Dodol: “Tombol F di keyboard gue lagi rusak, Man.”